Jumat, 27 Desember 2019

PERDAGANGAN PAGI, RUPIAH MELEMAH TIPIS


SAVE- Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS pada pada perdagangan akhir pekan ini Jumat (27/12/2019), menunjukkan pelemahan yang tidak signifikan. Rupiah berada di posisi Rp 13.960/US$ dengan pelemahan sebesar 2 poin atau yang setara dengan 0,01%.

Peningkatan terhadap optimisme pasar yang berkaitan dengan kesepakatan dagang antara Amerika Serikat dengan China yang cukup baik.

Adanya pernyataan Presiden Donald Trump yang akan mengadakan penandatanganan fase pertama dengan Presiden China Xi Jinping. Namun tanggal pastinya belum diungkapkan.

Namun, pasca libur hari raya Natal yang cenderung masih tidak ramai menyebabkan fluktuasi mata uang rupiah juga tidak terlalu besar pergerakannya.

Pasar juga telah tengah bersiap-siap di dalam ketidakpastian lainnya setalah Perdana Menteri Boris Johnson mengadakan aturan untuk tidak melanjutkan negosiasai Brexit dengan Uni Eropa sehingga pasar khawatir Inggris keluar tanpa kesepakatan apapun.
Rupiah hari ini diperkirakan akan bergerak di kisaran Rp 13.940/US$ hingga Rp 13.990/US$.




#moneychanger

#moneychangersunter
#monceychangerjakarta

savemoneychanger @ptsavemc

Tidak ada komentar:

Posting Komentar