Senin, 10 Februari 2020

MEROSOTNYA IHSG


SAVE- Perdagangan awal pekan Senin (10/02/2020), IHSG bergerak ke zona merah. IHSG bergerak melemah dengan penurunan sebesar 45 poin atau yang setara dengan 0,75% berada di level 5.954,60.

Begitu pula pada pre opening perdagangan , IHSG juga menunjukkan pelemahan sebesar sebesar 0,10% berada di posisi 5.993,37.

IHSG di awal perdagangan berada di level tertinggi 5.996,46 dan terendahnya di 6.953,41.

Nilai transaksi harian saham sebesar Rp 134 miliar dengan total frekuensi pada awal perdagangan sebanyak 13.472 kali dengan volume perdagangan sebesar 110,8 juta saham.

Terdapat 53 saham yang menguat, 89 saham bergerak stagnan dan 115 saham yang mendorong IHSG ke zona merah.





#moneychanger
#moneychangersunter
#monceychangerjakarta

savemoneychanger @ptsavemc 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar